Senin, 20 Juli 2009

Mengembalikan Jati Diri Bangsa

Hidup itu hampa sekarang, bukan untuk apa atau siapa tapi karna rasa yang ada di jiwa ini.
Indonesia berubah......

Saya sendiri sempat memikirkan dan merasa aneh jika kita melihat masyarakat indonesia di manapun dia berada, mungkin pikiran masyarakat indonesia sekarang tidak terbuka akan adanya perubahan besar mengarah ke dalam jurang ke hancuran indonesia tentang kebudayaan yang sudah hilang entah kemana.
Hanya ada 30% dari 100% yang ada di indonesia yang dapat melihat jurang itu, sangat dalam. Bicara kebudayaan indonesia sangat beragam dari tradisi adat , bahasa , dll tapi saya melihat jarang sekali anak-anak sekarang yang membawa tradisi tersebut, bahkan tradisi permainan untuk anak-anak saja telah berubah total,,...


Ada seorang anak di daerah rumah saya tepat nya di depan rumah saya, dia tidak mau bermain permainan seperti petak umpat atau conklak yang itu permainan-permainan adat yang sudah jarang sekali di lihat oleh saya. dia tidak mau bermain permainan itu malah dia memilih untuk diam di rumah dan melihat saja , its crazy,,!!! bukan main sikap anak itu
padahal dia tinggal di daerah kampung tetapi pikiran nya bagaikan anak kota yang sudah kaya.
Jika kita lihat sekarang anak-anak daerah kampung saja seperti itu apa lagi yang berada di daerah kota besar , wahhh itu hebat...!!! mungkin lebih dari 1000 anak yang mempunyai sikap itu,,wahhhh besar bangetkan....

kata saya addalah "Jadilah diri sendiri" jangan pernah mengikuti orang lain atau terpaksa,
dan ajarkan anak anda dengan tradisi adat indonesia, dan jangan pernah kenal tengsin atau malu dengan itu.

..::: HIDUP ADALAH KEBIASAAN :::...

0 komentar:

Posting Komentar

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
widgets by : hadta

  © Blogger template PingooIgloo by Ourblogtemplates.com 2009

Back to TOP